Review Aplikasi Lightshoot

Menggunakan komputer maupun laptop tentu menjadi hal yang sangat lumrah untuk dilakukan.  Hal itu karena kebutuhan serta mobilitas kegiatan yang mengharuskan kita untuk menggunakan perangkat tersebut.  Selain untuk kebutuhan pekerjaan atau pendidikan, tentu saja penggunaan laptop maupun komputer bisa menjadi media untuk hiburan bahkan mencari uang.

Fitur yang disediakan di komputer maupun laptop anda salah satunya yaitu screenshoot.  Dalam manual book biasanya tertulis kalau kita ingin tahu bagimana cara ss di laptop maupun komputer maka cukup lakukan dengan menekan tombol Alt+Ctrl+Prinstscreen lalu kemudian Ctrl+P pada tab yang anda igninkan mislanya office seperti power point maupun word.  Tetapi ternyata ada aplikasi yang bisa membantu anda melakukan screenchoot dengan cara yang lebih mudah.  Aplikasi tersebut bernama Lightshoot. Kali ini Review Aplikasi Lightshoot yang bisa jadi alternatif anda dalam menangkap layar tampilan pada monitor.

Di dalam aplikasi ini ada banyak sekali shortcut yang bisa anda gunakan untuk mengambil gambar atau tangkapan layar. Yang pertama kali harus anda lakukan adalah tentu saja mengunduh aplikasi ini, anda bisa mendownload nya di http://app.prntscr.com/setelah terunduh dengan sempurna, jalankan aplikasi tersebut di kompoter maupun PC anda sampai benar benar terinstal dengan sempurna.  Jika sudah buka aplikasi tersebut dan anda akan dapat menggunakan screenshoot dengan menekan tombol F8 pada komputer atau laptop anda.  Kemudian drag mouse atau kursor untuk melakukan selection pada wilayah yang ingin diambil.  Nantinya akan banyak icon yang tersedia pada aplikasi lightshoot yang bisa anda pilih, seperti :

  • Berguna untuk melakukan unggah ke printscreen.com (CTRL+D).
  • Berguna untuk melakukan share on social networks.
  • Berguna untuk melakukan mencari gambar serupa pada Google.
  • Berguna untuk melakukan mencetak gambar (CTRL+P).
  • Berguna untuk melakukan mensalin/ copy (CTRL+C).
  • Berguna untuk melakukan simpan gambar (CTRL+S).
  • Berguna untuk melakukan tutup aplikasi (CTRL+X).
  • Berguna untuk melakukan kembali ke settingan sebelumnya.
  • Berguna untuk melakukan mengganti warna pen atau marker.
  • Berguna untuk melakukan memberi teks pada layar yang akan di capture.
  • Berguna untuk melakukan marker pada layar yang akan di capture.
  • Berguna untuk melakukan member border panah pada layar yang akan di capture.
  • Berguna untuk melakukan memberi tanda panah pada layar yang akan di capture.
  • Berguna untuk melakukan memberi garis pada layar yang akan di capture.
  • Berguna untuk melakukan menggambar atau member tanda pada layar yang akan di capture

menyimpan dan mengambil layar layaknya screenshoot di ponsel ternyata bisa dilakukan pada PC maupun laptop anda.  Penggunaan aplikasi tambahan juga akan menambah pilihan pada hasil tangkapan layar karena anda bisa melakukan editing untuk menghasilkan foto atau gambar tangkapan layar yang lebih estetik.

Demikianlah Review Aplikasi Lightshoot yang tentu akan sangat berguna bagi anda yang saat ini masih bingung bagaimana cara mengambil tangkapan layar di PC sekaligus melakukan pengeditan dalam satu langkah saja, dan aplikasi Lightshoot adalah jawabannya. Apalagi aplikasi ini mudah dalam pengoperasiannya dan tidak menyita ruang penyimpanan anda.