2 Cara Mempercepat Koneksi Wifi Termudah – Internet kini sudah tidak bisa dipisahkan dengan kegiatan kita sehari-hari. Karena memang manfaat dari internet ini sangat besar sekali. Dan salah satu cara yang paling menjadi favorit para pengguna internet yaitu dengan menggunakan koneksi wifi. Banyak yang lebih memilih koneksi wifi karena banyak sekali keuntungannya. Seperti misalnya dengan memakai wifi maka koneksinya bisa dipakai bersama. Sehingga dari segi biaya pun bisa lebih terjangkau. Namun banyak yang sering mengeluhkan jika koneksi wifi sering lambat. Oleh karena itu dalam artikel kali ini kita akan membahas mengenai cara mempercepat koneksi wifi yang termudah.
Mempercepat koneksi wifi dengan menggunakan ping google
Cara mempercepat koneksi wifi yang satu ini termasuk cara yang sangat simpel dan bisa dibilang cara ini sangatlah tidak ribet. Dibandingkan dengan cara meningkatkan kecepatan koneksi wifi yang lain yang biasanya ribet dan sangat repot. Langkah-langkahnya sangat mudah, yaitu anda hanya tinggal masuk ke program note pad. Jika tidak ada di desktop maka anda bisa cari di menu utama komputer anda. Dan setelah anda sudah menemukan note pad maka anda hanya tinggal masuk dan ketik saja ping google.com-t.
Setelah anda mengetikkan ping google tersebut maka langkah yang selanjutnya dalam cara mempercepat koneksi wifi ini adalah dengan menyimpan file tersebut. Caranya hanya tinggal klik save as . Saat muncul pertanyaan tipe file maka anda bisa simpan file tersebut dengan type file “all files”. Dan diberi nama “pingx.bat”. Setelah file tersimpan dengan sempurna maka selanjutnya anda bisa langsung membuka file tersebut dengan meng-kliknya sebanyak 2 kali pada file pingx.bat tersebut.
Mempercepat koneksi wifi dengan mengganti protocol pada komputer
Selain cara mempercepat koneksi wifi diatas masih ada satu lagi cara yang sangat mudah dan simpel untuk meningkatkan koneksi wifi pada komputer anda, yaitu dengan mengganti protocol pada komputer atau laptop anda. Tips mempercepat koneksi wifi dengan mengganti protocol pada komputer ini yang pertama anda bisa langsung klik start. Dan langkah yang selanjutnya adalah dengan masuk ke menu control panel. Dan selanjutnya anda bisa pilih network & internet connection lalu pilih lagi network connection.
Dan cara mempercepat koneksi wifi yang selanjutnya yaitu dengan klik kanan pada local area connection lalu pilih properties. Setelah itu anda pilih internet protocol (tcp/ip) lalu sekali lagi klik properties. Kemudian anda klik use following dns server. Dan setelah itu akan muncul 2 kolom untuk mengisi nomor dns server, yaitu preferred dns server dan juga alternate dns server. Dan anda isi kolom preferred dns server tersebut dengan angka 208.67.222.222. Sementara untuk alternate dns servernya anda isi dengan angka 208.67.220.220. Setelah itu anda klik ok. Dan setelah itu anda bisa mengecek koneksi wifi anda.
Cara mempercepat koneksi wifi dengan kedua cara tersebut sangat mudah, efektif dan efisien dalam mengatasi berbagai gangguan pada internet.